Meredakan BATUK dengan bahan alami yang mudah di temukan


Beberapa hari ini banyak orang yang sering terkena penyakit di musim hujan seperti ini, selain flu dan demam, batuk juga salah satu peyakit yang paling sering di derita selama musim pancaroba seperti ini . Buat kamu yang tidak suka minum obat, ada cara lain menyembuhkan batuk dengan bahan-bahan alami dan mudah ditemukan di pasar-pasar tradisional . berikut kami akan bagikan cara meredakan batuk dengan bahan yang mudah di temukan .

Bahan yang digunakan

  • Satu buah jeruk nipis yang sudah tua
  • Kapur sirih
Cara mengolah
  • Peras dan seduh air dari jeruk nipis dengan menggunakan air panas , kira-kira sebanyak satu gelas .
  • Kemudian masukkan/campurkan sedikit kapur sirih .
  • Minum ramuan di atas sebanyak dua kali sehari, sebanyak dua sendok dalam sekali minum, insya allah batuk anda cepat redah :) .

Kemudian obat batuk tradisional kedua yang bahannya mudah di temukan di pasar-pasar 

tradisional dan bisa anda buat sendiri di rumah adalah dengan menggunakan kecap manis . berikut bahan-bahan yang harus anda sediakan .

Bahan
  • Satu  buah jeruk nipis
  • satu butir telur ayam kampong
  • satu sendok makan kecap manis

Cara mengolah dan pemakaian

 
Buka telur ayam kampong , kemudian ambil kuningnya saja .
Campurkan dengan jeruk nipis dan satu sendok kecap manis , lalu aduk/kocok hingga rata
Kemudian minum sebanyak 3kali dalam sehari, hingga batuk hilang dan sembuh .


Artikel diatas hanya bertujuan untuk membagi sedikit pengetahuan dan cara penangan mengenai suatu penyakit .

Semoga bermanfaat

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

harap untuk tidak memasang link pada komentar dalam bentuk apapun .
silahkan berbagi jika artikel ini bermanfaat {salam sehat}